tempat wisata di cimahi
Hey teman semoga kalian sedang mantap, Saat ini ane mau membagikan informasi tentang tempat wisata di cimahi lengkap dengan isi didalamnya. Sebelum melangkah kepada konten tempat wisata di cimahi alangkah baiknya kita pahami dulu tentang tempat wisata di cimahi tersebut.
tempat wisata di cimahi memang sedang trending dicari saat ini, Mengingat tempat wisata di cimahi yang akan aku share ini sangat lengkap dengan informasi didalamnya. Dijaman ini memang banyak sekali teknologi yang sangat canggih, bisa dari Smartphone yang kalian punyai sangat bisa melakukan apa saja di tangan yang kamu pegang itu. Mau itu mencari sains,teknologi,matematika,pencarian umum,fisika semuanya ada di Hp kalian.
Pembahasan kali ini juga ialah bagian dari pembahasan yang sudah hits di dunia internet yang agan pegang. Tentunya artikel yang mau saya bagikan sangat berbeda dari web yang lainnya, Sangat lengkap dan menjanjikan.
Sepertinya tidak perlu panjang lebar lagi, langsung saja ke pokok intinya, Berikut informasi tempat wisata di cimahi lengkap dengan gambar dan isinya.
tempat wisata di cimahi menawarkan udara yang sejuk dan suasananya yang asri. Hal inilah yang membuat para wisatawan tertarik untuk berkunjung ke berbagai tempat wisata yang ada di Bandung khususnya cimahi. Cimahi berada di area pegunungan sehingga tidak heran jika udara di area ini cukup dingin dan sejuk. Kreatifitas masyarakat dalam mengolah tempat wisata yang dimiliki membuat tempat ini memiliki berbagai jenis tempat wisata yang bisa diperhitungkan. Berikut ini akan dibahas beberapatempat wisata di Cimahiyang paling banyak menarik minat para wisatawan.
Air terjun pelangi juga dikenal dengan sebutan curug cimahi. Tempat wisata ini berlokasi di Jalan Kolonel Masturi Cisarua. Memiliki ketinggian air terjun sekitar 85 meter, curug cimahi disebut sebagai air terjun tertinggi dibandingkan dengan beberapa pesaingnya seperti curug bugbrug. Para wisatawan akan dimanjakan dengan pemandangan alam yang menawan serta udara yang sangat sejuk.
Dinamakan air terjun pelangi dikarenakan beberapa pengunjung terutama yang sudah sering berkunjung ke tempat ini mengaku pernah menyaksikan pelangi yang muncul di tengah-tengah air terjun pada malam hari. Beberapa pengunjung juga mempercayai jika air dari curug cimahi bisa menyembuhkan penyakit. Namun hal tersebut belum diketahui kebenarannya karena informasi hanya beredar dari satu pengunjung ke pengunjung lainnya.
Ciwangun indah camp mulai dibuka sejak tahun 2006 dan selalu menarik perhatian banyak pengunjung terutama saat hari libur. Para pengunjung rela antri dengan antrian yang cukup panjang hanya untuk mencoba berbagai wahana outbound yang tersedia di tempat ini.
Ciwangun indah camp memang menyediakan berbagai sarana outbound yang sangat menantang adrenalin. Selain itu, terdapat juga ground camp dan hutan pinus yang biasa menjadi sasaran para pengunjung. Terdapat sebuah aliran sungai yang mengalir di ciwangun indah camp. Aliran sungai tersebut bernama situ lembang. Tempat wisata ini sangat cocok menjadi tujuan liburan bersama keluarga terutama anak-anak. Karena tidak hanya menjadi tempat untuk bersenang-senang, ciwangun indah camp juga menjadi tempat yang memiliki nilai edukasi dan sangat cocok untuk mendukung perkembangan anak.
All about strawberry merupakan perkebunan stroberi luas yang juga dijadikan sebagai salah satu objek wisata. Objek wisata ini berada di Jalan Cihanjuang kilometer 2,5 Cimahi Utara. Biasanya para pelajar dan anak-anak datang untuk mengunjungi all about strawberry untuk lebih mengetahui lebih dekat mengenai jenis buah ini.
Pengunjung atau wisatawan akan diajak melakukan kegiatan menarik yaitu memanen buah stroberi. Pengunjung akan diberikan sebuah keranjang dan alat untuk memanen stroberi. Setelah selesai, buah stroberi yang dipanen akan ditimbang dan pengunjung hanya perlu membayar sesuai dengan jumlah berat buah stroberi yang sudah dipanen.
Anak-anak biasanya sangat menyukai tempat ini karena tersedia berbagai jenis pernak-pernik bertemakan stroberi. Selain itu, di tempat ini juga terdapat pusat oleh-oleh yang menjual berbagai jenis oleh-oleh khas Cimahi.
Alam wisata cimahi merupakan salah satu objek wisata yang menyediakan sarana outbound yang dilengkapi dengan pusat kuliner khas. Tempat ini memang merupakan tempat wisata yang sangat cocok untuk liburan keluarga. Satu hal yang menjadi daya tarik dari alam wisata cimahi adalah pengunjung dapat menyaksikan keindahan alam dan panorama kota Cimahi dari atas gunung. Tertarik untuk mengunjungi tempat wisata ini? Anda bisa mengunjunginya di Jalan Kolonel Matsuri kilometer 4.
Kalau kebetulan sedang jalan-jalan di Bandung, kamu perlu juga mencoba wisata di Cimahi. Kota ini terletak kira-kira di sebelah barat Kota Bandung, hanya 30-an menit dengan kendaraan pribadi. Kamu juga bisa ke sana menggunakan kereta api atau mungkin kendaraan sewa. Banyak pilihan, tentu saja.
Udara di Cimahi relatif dingin, karena kota ini terletak di ketinggian 700-1000an meter di atas permukaan laut. Rasanya kamu bakalan betah di kota ini ; dekat dengan kota besar, tidak terlalu padat dan udaranya sejuk.
Tempat wisata Cimahi yang satu ini cukup unik. Lanskap alaminya berupa sebuah danau seluas kurang lebih 5 hektar di sebuah lembah. Sekitar area danau dikelilingi oleh beberapa areal persawahan, sehingga memberi pandangan yang luas dan lepas. Nun di kejauhan tampak Gunung Padakasih menjulang dengan lerengnya yang hijau.
Buat kamu yang hobi memancing, destinasi ini bisa bikin kamu ketagihan. Situ atau danau Ciseupan dikenal sebagai tempat pemancingan terbesar di Cimahi. Kamu bisa memancing gratis di danau atau memancing berbayar di beberapa kolam pemancingan komersial yang tersedia di sekitar danau. Bayangkan rasanya memancing dengan balutan udara sejuk pegunungan plus suguhan pemandangan yang elok.
Oke, sempurna bukan artikelnya?. Semoga dengan adanya pembahasan tempat wisata di cimahi ini, para abang dan nyonya permasalahannya bisa teratasi dan terhibur berkat adanya pembahasan ini.
Sekian dari saya, Semoga topik tentang tempat wisata di cimahi tersebut bisa bermanfaat bagi agan semuanya. Ending kata. See a untuk semuanya.